Kamis, 20 Oktober 2011

Talk more, do more

Orang yang bekerja dengan tangannya saja, akan dikenang suatu saat nanti sebagai seorang yang 'ternyata' telah melakukan banyak hal.

Orang yang banyak berbicara dan banyak bekerja dengan tangannya, akan dikenang kebaikan ucapannya dalam golongannya dan semua kerja keras yang ia telah lakukan.

Orang yang hanya banyak berbicara, percaya atau tidak, tidak akan sama sekali berkontribusi dalam hal apapun, bahkan hanya akan menambah beban pekerjaan orang lain dengan omongannya.



Percayalah, bukan dengan omongan yang mengomentari banyak hal lah kita bisa maju.
Jangan sekali-kali menjelek-jelekkan kinerja orang yang bekerja dengan tangannya dengan 'omongan' kita Karena, sehina-hinanya pekerjaan yang ia lakukan, masih hina orang yang hanya berkomentar and do nothing.

So, jangan sekali-kali berkomentar ya kalo ga bisa ngerjain...
Jangan suka gampang nyeplos...

Sekian.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar